Unsur Penyebab Terjadinya Bullying – Hampir semua orang tahu dan paham jika ditanya mengenai salah satu perilaku bullying. Tindakan ini memang sudah banyak ditemui di beberapa wilayah, bahkan dari adanya perilaku bullying ini sudah banyak korban yang mengalami masalah psikologis, tentu saja menyembuhka luka tersebut membutuhkan waktu yang cukup lama. Mempunyai dampak yang cukup serius dalam tumbuh kembang seorang anak karena mendapatkan bullying dari teman – teman tentu saja bullying semakin menjadi perhatian yang banyak disorot beberapa pihak. Jika ada kasus bullying terjadi berulang – ulang tentu saja hal tersebut harus segera mendapatkan penanganan yang serius. Tindakan ini tidak begitu saja bisa terjadi, biasanya ada beberapa hal yang mendasari terjadinya sebuah perilaku bullying yang dilakukan kepada orang lain.
Berikut ini ada beberapa unsur yang mendasari terjadinya perilaku bullying belakangan ini. Unsur pertama yang menyebabkan bullying terjadi adalah adanya ketidakseimbangan kekuatan. Biasanya perilaku bullying ini dilakukan oleh seseorang yang mempunyai kekuatan yang lebih kuat dibandingkan dengan orang lain ataubahkan korban yang akan dibully. Bahkan biasanya orang yang mempunyai perilaku bullying ini biasanya mempunyai kasta yang lebih tinggi ataubahkan mempunyai status sosial yang lebih tinggi dibandingkan orang lain. Unsur lainnya yang biasanya mendasari terjadinya bullying ini adalah adanya niat untuk menyakiti orang. Tindakan ini memang secara fisik tidak melukai namun jika diperhatikan hasil dari tindakan ini mampu membuat luka permanen yang sangat sulit disembuhkan, pasalnya luka tersebut langsung membuat mental seseorang terluka, menyembuhkan luka psikologis yang terganggu tentu saja bukan hal yang mudah. Namun bagi orang yang melakukan bullying akan merasakan senang ketika dapat melukai korbannya itulah perilaku yang dimiliki bullying. Selain itu yang menyebabkan adanya bullying ini adalah tindakan menyakiti yang dilakukan berulang – ulang. Bullying bukanlah tindakan yang hanya dilakukan sekali saja, melainkan tindakan yang dilakukan secara berulang – ulang kali kepada korbannya.
Masih ada satu unsur yang dianggap paling mempengaruhi tindakan bullying. Biasanya korban bullying mendapatkan sebuah teror yang dilakukan oleh pelaku. Teror ini tentu menjadi senjata yang paling ampuh membuat seseorang menjadi terluka, bahkan dengan melakukan hal tersebut tujuan dari bullying lebih mudah untuk tercapai. Ketika pelaku sampai melakukan teror kepada korban bullyingnya maka bisa dipastikan korban akan mengalami rasa sakit yang sangat luar biasa. Beberapa unsur yang telah dipaparkan di atas menjadi unsur yang menyebabkan terjadinya bullying. Masih ada beberapa penyebab lainnya yang mampu membuat seseorang untuk melakukan bullying. Anda juga perlu mengetahui bahayanya perilaku bullying jika dilakukan secara berulang – ulang, akan lebih baik jika mendukung diberhentikannya perilaku bullying di beberapa tempat sehingga tidak menambah daftar korban bullying. Anda yang terkena bullying juga bisa mengatasi perilaku bullying yang anda alami dengan mengakses situs https://homebet88.online yang memberikan berbagai informasi mengenai cara atau tips untuk mengatasi bullying yang di hadapi dengan sangat mudah.